Buku Panduan Keselamatan dan Kesehatan
Kerja (K3) Pada Nelayan

Segera Terbit

Buku Panduan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Pada Nelayan

Penulis:
Abdul Kadir SKM., M.Sc.
Prof. Dra. Fatma Lestari, M.Si., Ph.D drg. Baiduri Widanarko, M.KKK., Ph.D Dr. Dadan Erwandi, S.Psi., M.Si.
Dr. Ir. Sjahrul M. Nasri, M.Sc.
Devi Partina Wardani, SKM., M.KKK. Nida Hanifah Nasir, SKM., M.KKK. Hardy Atmajaya, SKM., M.T

Perkiraan Harga Jual : Rp. 36.000

Sektor Perikanan merupakan salah satu sektor industri dengan potensi bahaya dan risiko baik keselamatan maupun kesehatan yang tergolong tinggi. Indonesia sebagai negara kepulauan, dimana hampir sebagian besar penduduknya berprofesi sebagai nelayan. Dalam menjalankan profesinya, nelayan dihadapkan dengan berbagai potensi bahaya dan risiko seperti tenggelam, tergores, kebakaran, tersambar petir dan lain sebagainya.Sektor perikanan diakui di seluruh dunia sebagai industri yang paling berbahaya untuk bekerja, dengan tingkat kecelakaan fatal dan/atau serius yang jauh lebih tinggi jika dibandingkan dengan sektor lain seperti pertanian atau konstruksi.

Oleh karena itu, buku ini disusun untuk menjadi panduan bagi para nelayan dalam meningkatkan pengetahuan dan mengimplementasikan aspek keselamatan dan kesehatan kerja saat melaksanakan aktivitas pencarian ikan, sehingga nelayan dapat bekerja lebih aman dan nyaman serta meningkatkan produktivitas kerja yang lebih optimal.

Buku panduan ini terdiri dari 5 bagian, diantaranya pendahuluan, keselamatan dan kesehatan kerja, bahaya dan risiko, tips bekerja dengan sehat dan selamat, serta penanggulangan bencana dalam konteks sektor nelayan.

Buku – Buku UI Publishing dapat di peroleh Gramedia dan toko toko buku lainnya

dapat pula di beli secara online di berbagai market place

Keterangan lebih lanjut mengenai buku dan penerbitan buku ber ISBN di UI Publishing dapat menghubungi UI Publishing di

email : desain@uipublishing.com

WA : 0818436500

Untuk menghubungi via WA dapat langsung klik link dibawah ini

wa.me/62818436500

About the Author: admin

You might like

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *